![Berbagai stan yang menjual makanan dan minuman memeriahkan Festival Kuliner di lantai 2 Solo Grand Mall, Kamis (29/9/2016). Para pengunjung dapat menikmati sajian kuliner dengan suasana yang nyaman di dalam mall. (Sunaryo Haryo Bayu/JIBI/Solopos)]()
Kuliner Solo disemarakkan dengan Festival Kuliner yang digelar di Solo Grand Mall. Solopos.com, SOLO - Seorang pria tampak sibuk membolak-balik gorengan di atas alat pemanggang. Sembari menunggu matang, pria bernama Sasongko ini ini melayani pembeli yang datang silih berganti. Ada...